Hay Blogger! Jangan sedih jika saat ini banyak yang menanyakan mengenai aktifitas anda yang hanya duduk duduk santai di depan laptop saja. Banyak yang menyangka jika menjadi seorang blogger tidak dapat menghasilkan uang. Namun anggapan itu tentu salah.
Menjadi seorang blogger dapat anda mulai dari skill sederhana yang dapat anda kembangkan. Skill tersebut tentunya akan semakin tajam bila anda mau menggali dan terus menggali apa yang belum anda ketahui untuk anda kembangkan.
Langsung saja, saat ini ada beberapa macam cara menghasilkan uang dari blog, simak selengkapnya dalam uraian di bawah ini.
Cara Menghasilkan Uang dari Blog
Google Adsense
Ketika membaca cara yang pertama ini anda dapat mencoba hal baru mengenai peruntungan di google adsense. Banyak teori dan juga ilmu yang mampu anda dapatkan dari internet. Meski pada kenyataannya tidak semudah membalikkan telapak tangan, google adsense mampu memberikan kesejahteraan bagi anda dengan berlipat-lipat. Bahkan anda juga akan memiliki peluang untuk melakukan optimasi penghasilan adsense yang anda miliki.
Placement Content
Menjadi seorang blogger akan sangat rugi apabila anda tidak mengenal yang namanya placement content. Tujuan dari adanya sistem placement content ini salah satunya bergerak dalam bidang backlink, yaitu memberi dekengan sebuah website agar mampu berkembang.
Sasaran dari placement content yaitu para pengusaha yang memiliki bisnis penjualan produk. Tidak hanya itu, placement juga akan dilirik oleh sebuah perusahaan jasa yang akan memperluas jangkauan pasar melalui media internet.
Jualan Produk
Cara mendapatkan uang dari blog selanjutnya yaitu dengan menjual sebuah produk. Website milik anda akan membuat dompet menjadi gemuk apabila memiliki banyak langganan atau visitor. Ubah desain website anda sebagaimana website jualan pada umumnya.
Sebuah website dapat menentukan apa yang ia jual baik ia mau berjualan produk maupun berjualan jasa keduanya saling menguntungkan dan pastinya akan mengundang banyak pelanggan. Apabila anda melakukan optimasi blog tentunya anda akan mampu menjual berbagai macam produk entah itu produk barang ataupun jasa.
Menjadi freelancer
Seorang freelancer tentunya mampu menghasilkan banyak sekali konten berupa artikel misalnya, yang nantinya dapat dijual melalui sebuah website yang mempromosikan jasa penulisan artikel bisa dibayangkan misalkan anda memiliki kemampuan menulis mulai dari 300 kata 500 kata hingga lebih dari ribuan kata Anda dapat postingnya sesuai dengan harga yang anda ingin dapatkan.
Itu tadi beberapa cara yang dapat anda lakukan untuk mendapatkan penghasilan dari website atau blogger yang anda miliki. Maksimalkan penggunaan website Anda agar keuntungan yang akan anda dapatkan juga semakin maksimal. Jangan takut untuk memulai dari hal-hal kecil misalkan menulis, membuat desain tema, mengatur tata letak dan kegiatan lain yang berhubungan dengan website anda.